Kamis, 01 Juli 2010

Kasir dan Admin

Pada saat-saat bulan tertentu , kita mendapatkan bulan-bulan baik untuk memulai usaha pendirian Swalayan,
Tahukah anda ,bahwa hampir 99,99 %  Soft Opening Mini Market ataupun Toserba, Apotik, toko kelontong, yang pernah kami dampingi bertahan hingga saat Tulisan ini kami POSTING.
Sebagai pertimbangan berikut kami sampaikan beberapa TIPS, yang mungkin  bermanfaat untuk anda simak, yang kami dapatkan dari beberapa sumber.


TIPS PERTAMA, Gunakan software dari lembaga/konsultan profesional berbadan hukum CV atau PT. Biasanya, konsultan swalayan/minimarket/mall berpengalaman yang dapat membantu anda merintis usaha dari “NOL” hingga ‘sukses’ memiliki software front office maupun back office yang berkualitas. Programmer yang belum memiliki badan hukum usaha biasanya bekerja secara free lance bersama kawan-kawan mereka. Jika proyek pembuatan software sudah selesai, mereka bubar sendiri-sendiri menekuni aktifitas masing-masing. Artinya, anda mengambil resiko besar bila suatu ketika terjadi kerusakan sistem.
TIPS KEDUA, cari tahu siapa saja yang pernah bekerja sama dengan konsultan tersebut, kalau perlu lakukan kroscek tentang kebenaran kerjasama mereka. Teliti sebelum membeli adalah langkah terbaik.
TIPS KETIGA, Cek kehandalan software tersebut dengan mencari informasi  kerusakan system di saat menjelang hari raya Idul Fitri. Biasanya menjelang hari raya Idul fitri, swalayan/minimarket/mall melakukan transaksi penjualan diatas 100% dibanding hari-hari biasanya. Jika menjelang hari raya Idul fitri tidak ada laporan kerusakan system atau minim sekali terjadi kerusakan system, maka software tersebut benar-benar handal dan berkualitas.
Semoga bermanfaat. *> disaring dari berbagai sumber.
 mailto: solo_eko09@yahoo.co.id ; ekobs09@gmail.com
              paguvon09@gmail.com ; paguvon2@yahoo.com;
CP : Eko Bambang, HP : 085229939317  BB : 32DB736C

Tidak ada komentar: